Roma akan menjamu Juventus pada giornada 36 Serie A 2018/19 (13/5). Bagi Juventus yang sebelumnya sudah pasti menjadi kampiun juara Serie A hasil akhir dari pertandingan ini tidak berpengaruh sama sekali, tetapi beda cerita dengan Roma yang masih berjuang untuk masuk ke papan 4 besar.
Sisa 2 pertandingan ini tentu sangat krusial, Roma pasti akan mati-matian untuk merebut 3 angka dari Juventus. Namun Ronaldo cs juga tidak mungkin untuk mengalah pada pertandingan lusa nanti.
Head To Head :
23-12-2018 Juventus 1-0
Roma (Serie A)
14-05-2018 Roma 0-0
Juventus (Serie A)
24-12-2017 Juventus 1-0
Roma (Serie A)
15-05-2017 Roma 3-1
Juventus (Serie A)
18-12-2016 Juventus 1-0
Roma (Serie A).
5 Pertandingan
Terakhir :
Roma:
|
Juventus:
|
07-04-2019 Sampdoria 0-1 Roma
(Serie A)
|
13-04-2019 SPAL 2-1 Juventus
(Serie A)
|
13-04-2019 Roma 1-0 Udinese (Serie
A)
|
17-04-2019 Juventus 1-2 Ajax (UCL)
|
21-04-2019 Inter 1-1 Roma (Serie
A)
|
20-04-2019 Juventus 2-1 Fiorentina
(Serie A)
|
27-04-2019 Roma 3-0 Cagliari
(Serie A)
|
28-04-2019 Inter 1-1 Juventus
(Serie A)
|
05-05-2019 Genoa 1-1 Roma (Serie
A).
|
04-05-2019 Juventus 1-1 Torino
(Serie A).
|
Prediksi
Skor Akhir:
Roma 2 - 1 Juventus
Tidak ada komentar:
Posting Komentar